Pengeluaran Backpacking di Jerman #15EurosPerDay

1:49 PM
Posted by Unknownin 3 comments

Berbeda dengan post budgeting #15EurosPerDay yang per kota sebelumnya karena 1 negara 1 kota, sekarang saya akan membeberkan berapa uang yang saya habiskan untuk 1 minggu di Jerman. Kota-kota yang saya kunjungi di Jerman adalah Aachen, Dueren, Cologne, Hanover, dan Berlin. It seems everybody knows that Germany is frickin expensive. But, fear not!
Pengeluaran selama di Eropa Hari Tanggal Pengeluaran TRS F&B ACC OTH TOTAL GERMANY: Duren (incl. Aachen & Koln), Hanover, Berlin 75.5 15-Jun-2014 No expenses 16-Jun-2014 No expenses 17-Jun-2014 BlaBlaCar: Duren-Hanover 17 1 tiket tram

Read More

Pengeluaran Backpacking di Brussels #15EuroPerDay

4:42 PM
Posted by Unknownin 0 comments

Brussels adalah ibukota Eropa yang ukurannya kecil, jadi ke mana-mana bisa jalan kaki. Lagipula, host saya, Lotte punya apartemen di pusat kota, persis di Stroofstraat, jalan menuju Maneken Pis yang terkenal itu. Saya menuju Brussels menggunakan Megabus dari Amsterdam, dan diturunkan tak jauh dari Brussels Central Station. Untuk getting around di Brussels, bisa gunakan 1h JUMP tiket berlaku 60 menit sejak validasi. Saya cuma memakai tiket ini 1 kali ketika berkunjung ke Atomium yang letaknya cukup jauh di utara Brussels. 
Pengeluaran selama di Eropa Hari ke Tanggal Pengeluaran TRS F&B ACC OTH TOTAL BELGIUM: Brussels 9.7 14-Jun-2014 Kebab (lunch+dinner) 4 15-Jun-2014 Nutella waffle (lunch) 1.8 Tiket 1h JUMP 2.1 Suvenir magnet Manekken Pis 1.8 Notes: all in

Read More

Pengeluaran Backpacking di Amsterdam #15EurosPerDay

1:24 PM
Posted by Unknownin 2 comments

Setelah baca post pertama tentang pengeluaran di Paris, udah cukup kebayang dengan pengeluaran 15 euro per hari kan? Cukup optimis bisa selesaikan Eropa, hehe. Setelah sukses berhemat di Paris, pergilah saya ke Amsterdam menggunakan Megabus dengan waktu tempuh 8 jam. Di kota ini saya defisit anggaran karena rumah host saya di kota Almere, sekitar 33 km dari Amsterdam. Untung di Paris sempet surplus! Huhuhu...
Pengeluaran selama di Amsterdam Hari ke Tanggal Pengeluaran TRS F&B ACC OTH TOTAL THE NETHERLANDS: Amsterdam 55.55 12-Jun-2014 Tiket kereta ke Almere Buiten 7.3 Tiket tram ke Amsterdam Centraal 2.8 Salmon tagliatelle (lunch) 3.5 Snack (Twix & Bounty) 2.1 13-Jun-2014 Tiket bus ke Amsterdam 5 Tiket Amsterdam 24h 7.5 Toilet di stasiun Centraal

Read More
Next PostNewer Posts Previous PostOlder Posts Home